Search This Blog

Peristiwa-peristiwa Heboh Otomotif di 2018 - Detikcom

Jakarta - Tidak hanya soal produk-produk terbaru yang bermunculan di 2018, berbagai peristiwa menarik juga terjadi di 2018. Bayangkan saja, untuk pertama kalinya Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) Pertamina dijadikan tempat menikah. Kejadian tersebut terjadi di Kecamatan Tapin Tengah, Provinsi Kalimantan Selatan.

Diketahui, acara kawinan tersebut adalah pemilik dari SPBU tadi yakni PT Noor Avia Group. Setelah viral, Pertamina bertindak tegas untuk memberikan sanksi kepada yang berkaitan sebab SPBU harusnya digunakan sebagai sarana bagi masyarakat mengisi bahan bakar.

Setelah kejadian heboh yang berlangsung pada 14 Oktober 2018 ini, berita salah seorang driver ojek online (ojol) heboh. Sebab ia memenangkan satu unit MINI Cooper seharga Rp 700 jutaan hanya dengan membayar Rp 12 ribu.

Dedi Heryadi namanya. Hanya karena iseng mengikuti program harbonas dari Bukalapak, ia mengalahkan 2 ribu peserta yang 'menyerbu' mobil ikonik tersebut.

Beginilah kisah mereka. (ruk/lth)

Let's block ads! (Why?)

Baca Selanjut nya https://oto.detik.com/berita/d-4366158/peristiwa-peristiwa-heboh-otomotif-di-2018

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Peristiwa-peristiwa Heboh Otomotif di 2018 - Detikcom"

Post a Comment

Powered by Blogger.